Rp82,800.00
Penulis : I Gusti Ayu Purnamawati, S.E., M.Si., Ak.
Gede Adi Yuniarta, S.E., M.Si., Ak.
Ni Luh Gede Erni Sulindawati, S.E., M.Pd., Ak.
Halaman : 158 Halaman
No. ISBN : 978-602-262-310-6
Penerbit : Graha Ilmu dan Undiksha Press
Tahun : 2014
Buku ini membahas tentang ruang lingkup dan kegiatan-kegiatan yang terjadi di dunia perbankan. Sektor perbankan Indonesia telah mengalami pertumbuhan yang sangat pesat, sehingga lambat laun mengalami perubahan dalam hal pelayanan maupun teknologi yang diterapkan. Keberadaan bank dalam sistem perekonomian akan memperlancar arus dana ke sektor produktif sehingga dapat mendukung kegiatan ekonomi masyarakat. Oleh karena itu, penulis berusaha menyajikan sebuah buku dalam bidang perbankan beserta teori dan soal latihan dengan tujuan pembaca yang ingin mengetahui tentang dunia perbankan dapat memahaminya dengan mudah.
Related products
-
Intermediate Accounting
Rp82,800.00 -
Akuntansi Perusahaan Jasa dan Dagang
Rp47,800.00 -
Metodologi Penelitian Bisnis
Rp71,800.00